Di sebuah rumah sederhana, Dita Hastuti menjalani hari-harinya dengan penuh kehangatan bersama lebih dari 20 ekor kucing.